Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Download Gratis Data Konstruksi Bangunan Gedung 1 Lantai Full (Gambar + RAB)


Pembangunan – Konstruksi
Ruang Kelas Belajar (RKB) siswa 1 Lantai

Pada saat ini kebutuhan akan sarana dan prasarana meningkat dengan sangat pesat. Hal ini sesuai dengan tingkat minat ingin belajar dan bersekolah pada anak sudah sangat baik.


Pada kali ini admin akan menyajikan data konstruksi untuk pembangunan gedung Ruang Kelas Belajar siswa (RKB) dengan struktur Bangunan satu lantai.

Pada konstruksi kali ini adalah tipikal bangunan sederhana yang bisa sahabat aplikasikan kepada seluruh lokasi dan daerah sahabat sekalian. Apabila sahabat ingin meng imporove data ini mungkin saran admin hanya mainkan pada elevasi konstruksi dasarnya, mungkin hanya pada titik itu yang berbeda pada setiap lokasi pembangunan.


Konstruksi ini mempunyai ruang kelas sebanyak empat kelas dengan formulasi bentuk bangunan benbentuk bentang lintang L. Dengan luasan sebuah kelas adalah 9 x 7 m, ditambah dengan dimensi teras dengan lebar 2 meter. Untuk struktur pondasi menggunakan tipikal pondasi pasangan menerus atau pondasi batu kali/gunung.

Sahabat Engineers bila ingin belajar Cara Menghitung atau Membuat RAB boleh ditonton Video Tutorial dibawah ini :

Pada konstruksi struktur bangunan seperti sloof, kolom, dan balok menggunakan struktur beton bertulang sesuai dengan panduan beton bertulang SNI. Untuk konstruksi lantai memasang  beton cor tumbuk dan dilapisi dengan pemasangan keramik dengan Polished dan Unpolished.

Untuk konstruksi atap menggunakan rangka kuda-kuda baja ringan C-75 dan penutup atap menggunakan seng genteng metal sedangkan untuk listplank menggunakan GRC. Dan terdapat relief serta pasangan batu alam pada kolom (tiang) teras sebagai pelengkap Estetika bangunan.

Sahabat Engineers bila ingin belajar Cara membuat Dokumen Penawaran Tender RAB boleh ditonton Video Tutorial dibawah ini :


Untuk lebih detil dan jelasnya silahkan donwloa bahan & Datanya dibawah ini :

Nah bagi sahabat semuanya sekian dulu penjelasan dari admin apabila ada pertanyaan boleh ditanyakan pada kolom komentar, silahkan follow situs kita ini agar bahan berikutnya bisa langsung notif ke email sahabat semuanya. Jika tidak nampak tombol follow dalam view hape sahabat, silahkan sahabat ganti view menjadi view desktop di hape sahabat semuanya.

Yang mau bergabung dengan kita bisa gabung di grup telegram Civil Engineer Indonesia yang banyak suhu master Teknik sipil dalamnya silakan di Klik Disini 

Post a Comment for "Download Gratis Data Konstruksi Bangunan Gedung 1 Lantai Full (Gambar + RAB)"