Contoh Mushalla (Bestek + RAB) Download | sudutsipil
Hai sobat sudutsipil,
Ada yang lagi desain Mushalla kah ? atau sekalian dengan Tempat wudhuknya ?
Nah teman-teman mungkin data ini dapat menambah referensi kamu lho. Kamu bisa download dibawah ini. Mushalla yang ditampilkan disini adalah mushalla dengan tipikal bangunan sederhana dengan luasan sekitar 16 x 21 m.
Dalam melakukan sebuah perencanaan dan permodelan sebuah bangunan tentu si perencana baik drafter dan engineernya membutuhkan beberapa data referensi sebagai bahan masukan dan juga imajinasi baru. Hal ini lah mengapa dibutuhkan banyak literasi dan kumpulan referensi baru agar hasil desainnya menjadi kompetitif dan juga bernilai tinggi
Saat ini, banyak literasi dan referensi yang bisa kita dapatkan bahkan secara gartis atau cuma-cuma. Produk yang disampaikan dalam Blog sudutsipil ini adalah produk dari daftar tender dalam LPSE yang bebas diberikan bagi peserta tender untuk mengunduhnya
Baca Juga :
Secara Sekilas, bangunan Mushalla ini memiliki konsep struktur sederhana namun juga memiliki tipikal permodelan yang detil serta konkrit disetiap potongan gambarnya. Lihat saja detil potongan pada gambar dibawah ini :
Dan berikut potongan detil portal nya :
Nah bagi teman-teman yang membutuhkan tambahan referensi ini, silahkan download bahannya dibawah ini, klik aja :
++ Download Mushalla
-----------------
Silahkan Dishare
Fachrurrazi, ST
Owner sudutsipil
Bagi teman-teman yang ingin bergabung dan mendukung sudutsipil, yuk kenali dan gabung bersama kami dengan klik dibawah ini :
E-Book Kumpulan File Dokumen Penawaran Tender Proyek |
Bagi yang ingin belajar Menghitung RAB Bangunan dari dasar dan pemula banget, nah kamu bisa simak video tutorial dibawah ini dikupas dengan mendalam dan dijamin kamu pasti langsung bisa :
Post a Comment for "Contoh Mushalla (Bestek + RAB) Download | sudutsipil"